Proyek MRT Fase 2 rute Bundaran HI-Kota ditargetkan uji coba Maret 2026. Pembangunan Stasiun Kota sudah 42,97% dan integrasi dengan KAI sedang dilakukan.
Pasangan Dharma-Kun resmi mendaftarkan diri sebagai cagub-cawagub independen ke KPU Jakarta. Dharma pun meminta doa agar tetap fokus tidak ke kiri maupun kanan.
Cagub Jakarta nomor urut 1, Ridwan Kamil (RK), mengatakan akan menjadikan Jakarta kota paling toleran. Dia berjanji mempermudah izin pendirian rumah ibadah.