Gus Ipul memastikan pelaksanaan Sekolah Rakyat berjalan sesuai arahan Presiden, jujur, adil, dan bebas dari praktik korupsi, kolusi, dan nepotisme (KKN).
Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel) Andi Sudirman Sulaiman mengungkapkan detail engineering design (DED) pembangunan Stadion Sudiang di Makassar, sudah rampung.
Bupati Indramayu Lucky Hakim mendapat kritik karena liburan ke Jepang tanpa izin. Wamendagri Bima Arya dan DPRD menilai tindakan ini tidak sesuai prosedur.
Komisi II DPR akan menggelar sidang evaluasi terhadap penyelenggara Pilkada usai masa reses. Setelah rampung baru membahas soal tindaklanjut revisi UU Pemilu.