Kim Jong Un mengklaim sistem rudal hipersonik terbaru yang diuji coba pada Senin (6/1) akan membantu dalam menangkal musuh negaranya di kawasan Pasifik.
Joe Biden beberapa kali kepleset lidah saat menyebut nama tokoh penting. Pertama, salah sebut Zelensky menjadi Putin, kedua menyebut Kamala Harris Wapres Trump.