detikFinance
Jokowi Serahkan Daftar Belanja Kementerian dan Daerah Terakhir Kabinetnya
Presiden Joko Widodo (Jokowi) didampingi Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menyerahkan DIPA dan Daftar Alokasi TKD tahun anggaran 2024.
Rabu, 29 Nov 2023 13:36 WIB







































