Presiden Jokowi telah berkantor di IKN selama dua hari. Lantas, Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Budi Arie Setiadi ngantor perdana di IKN?
Bobby menyindir soal jalan rusak di Sumut. Edy membalas dengan menyebut jalan rusak itu jalan nasional dan merupakan proyek Presiden Jokowi yang belum selesai.
Prof BUS menyampaikan alasan kenapa dirinya datang ke Kantor Rektorat Kampus C Unair bersama Tim Advokat dari LBH Surabaya. Dia bawa surat keberatan pencopotan.
Jokowi mengungkap hitung-hitungan penerimaan negara dari PT Freeport Indonesia mencapai Rp 80 triliun setelah pembangunan smelter di Gresik, Jawa Timur.
Presiden Jokowi melanjutkan kunjungan kerjanya ke Kalimantan Barat setelah dari Gresik, Jawa Timur. Jokowi akan meresmikan smelter di wilayah Mempawah besok.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) sudah mulai menginap di Kantor Presiden di Ibu Kota Nusantara (IKN). Lalu, seperti apa wujud ruang kerja dan tempat tidur Jokowi?