Bupati Subang-Wakil Bupati gelar Fun Football bersama Wakil Gubernur Jabar. Pertandingan seru melibatkan legenda Persib, berakhir 6-4 untuk Tim Persib Legend.
Persib Bandung menang telak 3-0 atas PSS Sleman di Stadion GBLA. Gol dicetak Gustavo Franca dan Tyronne del Pino, memperkuat posisi di puncak klasemen.
Laga PSBS Biak melawan Persis Solo pada pekan ke-32 Liga 1 2024/2025, akan digelar di Stadion Lukas Enembe, Jayapura, pada Minggu (11/5/2025) pukul 13.30 WIB.