Sekelompok massa menggelar aksi bela Palestina di depan Kedutaan Besar Amerika Serikat (Kedubes AS) untuk Indonesia. Anak-anak juga ikut dalam aksi ini.
Warga di Jalur Gaza sambut kesepakatan gencatan senjata yang mengakhiri konflik 11 hari antara Israel-Palestina. Tepat setelah gencatan senjata diberlakukan.