Mobil Ferrari berwarna merah dan Pajero Sport yang viral balap liar di Palembang diamankan polisi. Kedua pengemudi ditilang. Begini penampakan kedua mobil itu.
Mobil Ferrari dan Pajero Sport terlibat balap liar di Palembang diamankan polisi. Ferrari berwarna merah itu ternyata milik Dadang, bos Daviena Skincare.
Faktor kekeringan ekstrem imbas El Nino menjadi salah satu penyebab kebakaran hutan sejumlah gunung di Jatim. Tapi faktor manusia juga berperan krusial.