Perlahan, kewajiban memakai masker mulai dilonggarkan di dunia pariwisata, salah satunya di kapal pesiar. Carnival Cruise pun longgarkan aturan maskernya.
Pemerintah mengeluarkan aturan PTM 50 persen di wilayah berstatus PPKM level 2. Hal ini menyusul lonjakan kasus Corona gelombang ketiga yang terjadi saat ini.
Crazy Rich asal Bandung Doni Salmanan sempat menuai pujian karena kedermawanannya. Namun, itu seolah menjadi kedok untuk menutupi kasus hukum yang menjeratnya.
Jaksa KPK mengungkapkan percakapan telepon antara Dirjen Linjamsos Kemensos Pepen Nazaruddin dan Ketua Sekretariat Komisi VIII DPR Sigit Bawono Prasetyo.
Para ilmuwan sedang memantau perkembangan varian baru Corona yang diidentifikasi di Afrika Selatan. Ini adalah versi yang memiliki mutasi paling banyak.
Berdasarkan asesmen situasi COVID-19 Kemenkes RI, Surabaya masuk level 2. Namun, dalam Inmendagri, Surabaya masih PPKM level 3. Bagaimana penjelasannya?