Pemprov DKI ternyata masih ada kewajiban membayar Rp 90 miliar untuk Formula E. Wagub DKI A Riza minta hal itu ditanyakan ke JakPro selaku penyelenggara.
Wagub DKI Jakarta Ahmad Riza Patria mengungkap kendala saat membangun tanggul laut di kawasan pesisir, salah satunya permukiman padat di sekitar lokasi.
Pemprov DKI melalui JakPro masih memiliki kewajiban membayar commitment fee Formula E sebesar Rp 90 miliar. PSI meragukan JakPro bisa melunasi kewajiban itu.
Menteri LHK Siti Nurbaya buka suara terkait kualitas udara di Jakarta yang tercatat menjadi yang terburuk berdasarkan data kualitas udara dari situs IQAir.