Septia Yetri menyebut Putra Siregar sudah tak lagi menafkahi dirinya serta anaknya. Septia pun turut menyinggung soal perbedaan sikap royal Putra Siregar.
Polda Metro menggelar upacara serah terima jabatan sejumlah pejabat utama pagi ini. Jabatan yang diserahterimakan mulai Kabid Humas Polda Metro dan 7 Kapolres.
IMM mengkritik UU PPSK yang memberikan kewenangan penuh pada OJK dalam melakukan penyidikan tindak pidana jasa keuangan. IMM menyebut itu bertabrakan KUHP.
BEM Pesantren se-Indonesia, Muhammad Naqib Abdullah, menilai kewenangan absolut OJK sebagai penyidik tindak pidana di sektor jasa keuangan, sangat berbahaya.
Masa jabatan pimpinan KPK era Firli Bahuri dkk berakhir tahun ini. Lalu, kapan Panitia Seleksi Pansel Capim KPK akan dibentuk oleh Presiden Joko Widodo?