Polisi mengungkapkan temuan soal ritual hingga mantra-mantra di rumah keluarga Kalideres. Temuan ini semakin membuat terang apa penyebab kematian keluarga itu.
Presiden Joko Widodo mengawali misi pelik di Eropa untuk menyelamatkan KTT G20 di Bali. Seberapa besar rintangan yang dihadapi Jokowi dalam lawatannya di Eropa?