Kapolres Jakpus Kombes Susatyo Purnomo Condro mengatakan proses sterilisasi gereja Katedral Jakarta selama Misa Natal 2024 berlangsung 2-3 kali sehari.
Bencana banjir seakan tidak pernah absen dari wilayah Jakarta. Ternyata, fenomena banjir di Jakarta berkaitan dengan bentuk kota yang seperti 'cekungan'.
Sistem satu arah atau one way arah Jakarta di Jl Raya Puncak, Bogor, telah berakhir. Arus lalu lintas kembali dua arah, baik menuju Puncak maupun arah Jakarta.
Polisi berlakukan sistem satu arah atau one way dari arah Puncak menuju Jakarta siang ini (25/12). Kendaraan yang hendak menuju Puncak disetop untuk sementara.