BMKG menyampaikan hasil analisis penyebab gempa M 7,4 di laut Mindanao Filipina. Gempa tersebut memicu peringatan tsunami di sejumlah wilayah di Sulawesi Utara.
Jokowi menanggapi gugatan ijazah SMA Gibran dengan santai, menyebut kemungkinan ijazah cucunya juga dipermasalahkan. Ia akan mengikuti proses hukum yang ada.
Sengketa antara pemerintah versus pengelola Hotel Sultan masih berlanjut. Pengelola Hotel Sultan dituntut untuk membayar royalti sebesar Rp 751 Miliar.