Polisi terus memburu pelaku jambret menggondol HP pelari saat CFD di Jalan Jenderal Sudirman, Jakpus. Polisi kini memberikan ultimatum kepada kedua pelaku.
Festival balon udara di Alun-alun Kota Magelang ramai diserbu pengunjung. Namun, festival itu bikin kecewa pengunjung karena hanya ada dua yang bisa terbang.
Wajah pelaku pembunuhan Rini Mariany (50) terekam jelas kamera CCTV. Ia terlihat membawa koper hingga menelepon seseorang saat berada di dalam hotel di Bandung.