Polres Badung mengamankan barang bukti dalam kasus video asusila Bonnie Blue di Bali. Penyidikan masih berlangsung untuk mengungkap peran masing-masing.
Gubernur Ahmad Luthfi berkomitmen menjadikan Jawa Tengah sebagai provinsi ekonomi kreatif. Ekonomi kreatif tumbuh pesat, dengan investasi dan ekspor meningkat.
Sutradara Joko Anwar diberikan gelar ‘Chevalier de l’ordre des Arts et des Lettres’ atau ‘Knight of the order of Arts and Letters’ dari pemerintah Prancis.
Ketua Komite III DPD RI, Filep Wamafma, ungkap penolakan RUU Provinsi Bali oleh pemerintah dan DPR karena faktor keuangan. Kini, UU tersebut telah disahkan.