Ketua Asprov PSSI Jatim, Ahmad Riyadh menjadi saksi di sidang Tragedi Kanjuruhan. Dalam kesaksiannya, ia menyebut seharusnya polisi tak berada di dalam stadion.
Suara perempuan yang menyatakan diri penjual dawet mengungkap kesaksiannya soal Tragedi Kanjuruhan. Tapi sosok penjual dawet ini masih diselimuti misteri.
Jumlah korban jiwa akibat Tragedi Kanjuruhan bertambah. Terbaru, satu pasien dilaporkan meninggal. Sehingga kini jumlah korban jiwa mencapai 133 orang.
Oknum bobotoh yang bikin Persib Bandung mendapat sanksi Komdis PSSI karena penyalaan flare menyampaikan permohonan maaf. Dia juga dilarang lagi ke stadion.
Selain harus bersiap mengarungi laga AFC Cup 2022, tim kebanggaan masyarakat Bali itu juga akan melakoni Piala Presiden 2022 yang sebentar lagi bergulir.