Ramai kabar akhir pandemi COVID-19 sudah depan mata, mengacu pada pernyataan WHO. Lantas prediksinya, kapan pandemi COVID-19 RI berakhir? Ini kata epidemiologi.
Pemkab Kudus Jawa Tengah menggelar pasar rakyat di sepanjang Jalan Sunan Kudus. Acara yang menampilkan ratusan pelaku UMKM itu digelar selama lima hari.
Laporan peneliti di AS dalam jurnal Nature Medicine mengungkap, Covid-19 memperparah kerusakan otak jangka panjang. Berikut daftar gangguan otak yang terdampak.
WHO belum lama ini menyinggung akhir pandemi COVID-19 'sudah depan mata'. Pertanda RI kini tengah menghitung waktu menuju fase COVID-19 menjadi endemi?