iPhone SE 4 santer dikabarkan akan rilis Maret 2025. Meskipun Apple masih bungkam tentang detailnya, bocoran case iPhone SE 4 memberikan petunjuk menarik.
Infinix Hot 50 Pro resmi diluncurkan di Tanah Air dengan desain stylish, performa tangguh untuk gaming dan hiburan. Ini spesifikasi dan harganya di Indonesia.
Proyek PLTS Terapung di Danau Singkarak, Sumbar, dirancang untuk ramah lingkungan dan mendukung pariwisata. Diharapkan meningkatkan ekonomi masyarakat lokal.
Citroen resmi memperkenalkan SUV C5 Aircross Concept di Paris Motor Show. Mobil ini menawarkan desain aerodinamis dan teknologi hybrid, siap diproduksi 2025.