Underpass Taman Pelangi Surabaya diharap mulai dibangun tahun depan. Pemkot Surabaya berniat menyiapkan seluruh kebutuhan termasuk pembebasan lahan, tahun ini.
Pemkot Parepare belum menerapkan sewa Rp 25 juta untuk Stadion BJ Habibie saat laga PSM vs Persebaya. Hibah stadion belum diserahkan, retribusi tiket tetap ada.
Banjir besar melanda sejumlah wilayah di Kota Mataram, NTB, pada Minggu (6/7). Pemerintah Provinsi (Pemprov) NTB resmi menetapkan status darurat bencana.