Dua warga Yahukimo, Johanis dan Suwito, selamat setelah bersembunyi 8 hari dari serangan KKB. 15 korban tewas telah dievakuasi. Evakuasi terus dilakukan.
Manajemen perumahan di Manggala Makassar cari skema ganti rugi akibat banjir. Mereka juga rencanakan solusi jangka panjang untuk mencegah banjir terulang.
Kini Gading Serpong menjadi surga kuliner di kawasan Tangerang. Banyak restoran baru bermunculan di sana dan menyajikan hidangan lezat. Bahkan, rela mengantre!