Rencana pembentukan Koperasi Desa (Kopdes) Merah Putih menuai pro kontra. Sejumlah perbekel atau kepala desa di Bali keberatan dengan program tersebut.
Perusakan mobil di Langkat yang sempat viral di medsos ternyata berawal dari bentrok dua ormas. Dalam peristiwa itu, ada tiga orang yang terkena bacok.
Yandri mengatakan struktur Satgas Kopdes Merah Putih di tingkat provinsi dan kabupaten /kota akan dipimpin langsung oleh gubernur dan bupati/wali kota.
Polisi menyebut Lurah Krambilsawit Sabiyo telah membuat laporan ke Polres Gunungkidul terkait penyiraman air ke muka oleh penagih utang beberapa waktu lalu.