Jembatan Bailey yang menghubungkan Tapanuli Selatan dan Tapanuli Tengah telah rampung. Presiden Prabowo meninjau untuk memastikan keamanan jembatan tersebut.
Realisasi penerimaan pajak daerah Sumsel, sepanjang 2025 mencapai Rp 3,92 triliun. Capaian itu melampaui target yang telah ditetapkan sebesar Rp 3,83 triliun.
Ribuan wisatawan memadati Kebun Binatang Bandung yang gratis hingga 4 Januari. Antusiasme tinggi terlihat dari pengunjung yang menikmati satwa dan suasana.
Presiden Prabowo menghentikan mobil kepresidenan untuk menyapa polisi yang mencari korban hilang di Tapsel. Ia berterima kasih dan memastikan kondisi mereka.