Hakim Pengadilan Tipikor Jakarta Pusat menyatakan kasus korupsi pengelolaan tata niaga komoditas timah terbukti menyebabkan kerugian negara Rp 300 triliun.
Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional RI Nusron Wahid mengungkapkan tiga pesan dari Presiden Prabowo Subianto kepada dirinya.
Pemprov Jateng menolak izin lomba tari nasional di Semarang karena pengajuan piala yang terlambat. 240 peserta dirugikan, pihak penyelenggara akan dilaporkan.
Enam pasangan selebritas Indonesia yang mencuri perhatian di 2024, dari Raffi Ahmad dan Nagita Slavina hingga Mahalini dan Rizky Febian. Siapa saja mereka?
Apindo menanggapi UMSP dan UMSK yang lebih tinggi dari UMR, khawatir dapat menyebabkan kolaps industri otomotif. Bob Azam minta pemerintah segera bertindak.
Investor kawakan asal Amerika Serikat (AS), Ray Dalio, menjadi salah satu pemateri di pembekalan calon menteri di kediaman Presiden Terpilih Prabowo Subianto.