Polresta Kupang Kota menyegel dua tempat penimbunan solar subsidi di Kelurahan Fatukoa dan Kelurahan Alak. Anggota Polresta Kupang Kota, A, ditengarai terlibat.
Sebuah rumah di Jalan Bukit Barisan, Klojen, Kota Malang digerebek polisi. Belakangan rumah tersebut merupakan pabrik ganja terbesar yang pernah dibongkar.