Pemprov Jakarta mengeluarkan pergub tata cara pemberian izin perkawinan dan perceraian bagi ASN yang di dalamnya ada syarat poligami. Aturan itu bukan hal baru.
Mendikdasmen Abdul Mu'ti tiba di Istana Kepresidenan untuk mengikuti rapat terbatas. Dia akan meminta persetujuan Presiden Prabowo terkait skema baru PPDB.
Pencurian kotak amal di Pasuruan terungkap. Pelaku S terekam CCTV mencuri uang amal dengan modus yang disebut baru yakni mengambil uang termasuk kotak amalnya.
Malam pergantian tahun di Lapangan Trinati, Sorong Selatan, Papua Barat Daya, diwarnai pesta kembang api. Sebelumnya, warga sempat menggelar doa lintas agama.