Setelah mundur dari kebijakan nol-COVID, China alami lonjakan kasus. Dengan banyaknya populasi tak divaksin, ada ketakutan akan mutasi, kematian yang tinggi.
Untuk pertama kalinya, Panama memperingati hari berkabung nasional guna menandai peringatan invasi Amerika Serikat untuk menggulingkan diktator Manuel Noriega.
4 WNA Filipina ditangkap di Kepulauan Sangihe, Sulut karena masuk wilayah Indonesia secara ilegal. Mereka datang menggunakan perahu tradisional atau pumpboat.
Putin mengakui situasi di Ukraina, terutama empat wilayah yang dianeksasi Moskow, sangat sulit. Rusia menembak jatuh empat rudal buatan AS di wilayahnya.