Inter Milan bekerja keras meredam perlawanan Bayern Munich dan sukses amankan jalan ke semifinal Liga Champions. Hakan Calhanoglu ungkap dua di antara kuncinya.
Reece James tampil kukuh saat Chelsea menang atas Liverpool 2-1. Sang kapten main di mana-mana, jadi bek sayap, gelandang bertahan, sampai jadi bek tengah!
Timnas Indonesia kalah 1-5 oleh Australia dalam Kualifikasi Piala Dunia 2026. Walau begitu, ada dua hal yang membuat Pelatih Indonesia Patrick Kluivert senang.
Gawang Manchester City baru saja digelontor lima gol oleh Arsenal. The Gunners menegaskan kesuburannya di Premier League meskipun tanpa seorang striker utama.
Inter Milan melanjutkan tren positifnya dengan kemenangan atas Cremonese dalam lanjutan Serie A. Nerazzurri tengah berupaya untuk membangun konsistensi.
Kaoru Mitoma membobol gawang Chelsea diawali first touch yang begitu cantik. Aksinya tersebut dinilai mirip dengan apa yang biasa ditunjukkan Lionel Messi.