Gubernur Sumut Bobby Nasution mediasi penggunaan gedung sekolah Al-Washliyah yang disegel. Dia sarankan penggunaan bergantian dengan Pemkab Deli Serdang.
Pemkab Deli Serdang menyegel sekolah Al-Washliyah di Desa Petumbukan karena pencabutan izin pinjam pakai aset. Alasan terkait ketidakpatuhan pada peraturan.
Wakil Menteri Transmigrasi Viva Yoga Mauladi menyerahkan bantuan Rp 2,1 m untuk pembangunan infrastruktur dan fasilitas di kawasan transmigrasi Geragai, Jambi.
Pramono mengatakan proyek galian sudah beberapa kali menjadi keluhan masyarakat. Dia tak ingin hal itu terulang karena berdampak langsung pada lalu lintas.