Estevao catatkan rekor, jadi pemain termuda Chelsea yang bikin gol di Liga Champions. Di balik itu, ada Enzo Fernandez yang mengalah memberinya penalti.
Crystal Palace minta pindah jadwal perempatfinal Carabao Cup melawan Arsenal. Meriam London melalui manajer Mikel Arteta merasa permintaan itu tak adil.