Menko Marves Luhut Binsar Pandjaitan mengapresiasi kerja Budi Karya Sumadi (BKS) selama menjadi Menhub RI. Luhut cerita soal kereta cepat hingga tol laut.
Kementerian Kelautan dan Perikanan menggelar MSP Forum ke-6 di Bali, menjadi tuan rumah pertama di Asia. Forum ini melibatkan 115 peserta dari 51 negara.
Jadwal keberangkatan feri di Sulawesi Selatan (Sulsel) diubah akibat cuaca buruk. Gelombang mencapai 2-3 meter. Trip II tertunda dan diganti pada Kamis.
Jokowi tiba lagi di Gedung DPR/MPR, Jakarta. Jokowi akan menyampaikan RUU tentang APBN tahun 2025 beserta Nota Keuangan dan Dokumen Pendukungnya pada Rapat