PT KAI Daop 2 Bandung menutup 36 perlintasan kereta api liar di Jawa Barat selama 2024 untuk mencegah kecelakaan. Masyarakat diimbau menggunakan jalur resmi.
KA Ijen Ekspres mulai 1 Februari 2025, melayani rute Malang-Banyuwangi dengan kelas Eksekutif dan Ekonomi. Nikmati perjalanan nyaman dan pemandangan indah
Afif Hamidi, penumpang KA Gajayana, nekat melompat dari kereta karena panik mengira telah melewati Stasiun Tugu. Ia mengalami luka serius setelah terjatuh.
Kecelakaan tragis terjadi di Jember saat truk menerobos palang pelintasan KA mengakibatkan sopir truk tewas. KAI menyesalkan pelanggaran di pelintasan.
PT Kereta Api Indonesia akan terapkan Gapeka 2025 mulai 1 Februari. Perubahan mencakup jadwal, stasiun pemberhentian, dan penambahan KA Sancaka di Klaten.
Lokomotif Kereta Api Wijayakusuma mengalami gangguan hingga mengeluarkan asap yang membumbung. Akibatnya KA Wijayakusuma mengalami keterlambatan perjalanan.
Perlintasan sebidang tanpa palang di Dusun Tapen, Bantul, akan ditutup permanen pada 20 Januari 2025. Warga minta akses jalan kaki untuk menghindari isolasi.