Gubernur NTB Lalu Muhamad Iqbal mengatakan 3 helikopter disiapkan untuk mengevakuasi WNA Brasil JDSP (27) yang terjatuh di Gunung Rinjani pada Sabtu (21/6) pagi
Gubernur Sumsel Herman Deru memastikan pihak swasta akan mengganti rugi Jembatan Muara Lawai yang ambruk. Larangan angkutan batu bara di jalan umum mulai 2026.