Rumor kandidat pelatih Manchester United setelah pemecatan Erik ten Hag mulai menghangat. Beberapa nama potensial muncul, termasuk Gareth Southgate dan Xavi.
Manchester United diperkirakan segera menuntaskan perekrutan Ruben Amorim sebagai manajer baru. Legenda MU Paul Scholes merasa Amorim mirip dengan Erik ten Hag.
Ruben Amorim bakal menjadi manajer baru Manchester United. Sementara itu, Manajer Manchester City Pep Guardiola prihatin dengan dipecatnya Erik ten Hag oleh MU.