SPBU di Jalan Kembang Kerep, Jakbar, mengakui adanya kelalaian petugas yang mengakibatkan Pertalite tercampur Biosolar. Pertamina menutup sementara SPBU itu.
Seorang wisatawan Australia, Sharyn Maree, terjun ke laut di Jembatan Kuning setelah rem motornya blong. Beruntung, ia selamat meski mengalami luka-luka.
EDL (31) tewas dalam kecelakaan sehari sebelum pernikahannya di Pematangsiantar. Insiden terjadi saat menjemput calon istri. Penyebab masih diselidiki.