Wali Kota Medan, Rico Waas, meninjau lokasi banjir dan meminta Forkopimda untuk segera bantu warga. Dapur umum juga didirikan untuk penampungan masyarakat.
Wakil Ketua Komisi XIII DPR, Sugiat Santoso, mendesak pemerintah pusat turun tangan menangani bencana di Sumatera, yang dinilai tak mampu ditangani daerah.
BMKG merilis prakiraan cuaca besok, 20 Januari 2026, untuk Sulawesi Selatan. Wilayah Makassar dan Maros diprediksi hujan sedang hingga lebat pada siang hari.