Sempat tidak beroperasi karena pandemi, pasar kreasi rakyat Banyuwangi kembali menggeliat. Seperti di Desa Pendarungan, warga membuat Festival Pasar Jenang.
Es cendol dengan topping durian cocok sebagai takjil istomewa. Cendol hunkue dengan bahan alami yang kenyal, disantap dengan santan, gula merah dan durian.
Di kawasan Pasar Baru ada beberapa tempat makan legendaris yang bisa memanjakan lidah. Pilihan menunya ada mie ayam hingga bakso yang gurih dan murah meriah.
Selepas polemik TWK, para mantan pegawai KPK menemui tikungan jalan. Sebagian menyambut tangan Kapolri Jenderal Listyo Sigit, sisanya memilih jalan berbeda.
Novel Baswedan dan 43 mantan pegawai KPK menerima tawaran menjadi ASN Polri. Namun ada juga 10 mantan pegawai KPK lainnya yang memilih tak menerima tawaran itu.