Cuaca di Bandung belakangan ini terasa lebih dingin, dengan suhu minimum mencapai 20,4°C. Kepala Stasiun Geofisika menjelaskan penyebabnya adalah musim hujan.
Kabupaten Majalengka mempunyai julukan bak negri Avatar Ang. 'Kota Angin' adalah salah satu julukan daerah yang terletak di sisi timur Provinsi Jawa Barat itu.