detikNews
Harga Cabai Naik, Gibran: Mudah-mudahan Awal Tahun Stabil
Gibran Rakabuming Raka blusukan ke Pasar Rawasari, Jakpus. Gibran yang bertemu pedagang dan penjual mengungkapkan harga bahan pokok naik saat akhir tahun.
Minggu, 03 Des 2023 15:17 WIB