Kemungkinan besar ada skema blending atau campuran dalam subsidi BBM, yaitu sebagian dalam bentuk barang dan sisanya berupa Bantuan Langsung Tunai (BLT).
Presiden Prabowo instruksikan Menteri ESDM Bahlil untuk memastikan distribusi LPG 3 kg tepat sasaran. Pengecer kini berstatus sub-pangkalan dengan sistem baru.
UI meminta Menteri ESDM Bahlil Lahadalia untuk merevisi disertasi. Merespons itu, Mendikti Brian Yuliarto meyakini putusan itu dipilih karena yang terbaik.
Menteri ESDM Bahlil mengonfirmasi PP Muhammadiyah akan segera menerima izin pengelolaan tambang eks Adaro Energy. Persiapan bisnis tambang terus dilakukan.
Universitas Indonesia (UI) meminta Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia menyampaikan permintaan maaf kepada sivitas akademika UI.