Perahu ketinting membawa 7 penumpang rombongan hari ulang tahun yang dilaporkan hilang kontak di perairan Kabupaten Kepulauan Tanimbar, Maluku, ditemukan.
UNESCO resmi mengakui Idul Fitri dan Idul Adha sebagai hari besar keagamaan. Penetapan itu diambil UNESCO setelah adanya usulan dari Indonesia dan negara lain.
Viral video yang memperlihatkan WNI menangkap pencopet saat sedang liburan di Italia. Ada lagi kisah WNI yang dirampok tak lama setelah mendarat di Jerman.
Calon lawan Timnas Indonesia di semifinal Piala Asia U-23 2024 adalah Uzbekistan atau Arab Saudi. Pelatih Shin Tae-yong merasa timnya bisa melawan tim manapun.
Telaga saat adalah wisata danau asri yang berlokasi di daerah Cisarua, Puncak Bogor, Jawa Barat. Simak informasi selengkapnya tentang Telaga Saat di sini.
Kita membutuhkan pohon karena begitu banyak alasan. Karenanya akan ada banyak kemalangan menimpa bertubi-tubi jika manusia bersikap serakah menggunduli hutan.