Ajang pemberian penghargaan detikJatim Awards 2024 usai digelar di Gedung Dyandra Convention Center, Surabaya, Senin (25/11/2024) malam. Ini daftar lengkapnya.
Lima nelayan Langkat terdampar di Selat Malaka usai kapal yang ditumpangi mereka karam karena diterjang ombak. Kelimanya berhasil dievakuasi dengan selamat.
Telkomsel turut mendukung kelancaran seri balapan sepeda motor dunia di Mandalika International Street Circuit, Nusa Tenggara Barat, pada 27-29 September 2024