Polisi membagikan ratusan es krim dan minuman kemasan kepada pemudik sepeda motor. Kegiatan ini merupakan bentuk pelayanan untuk pemudik di Pelabuhan Bakauheni.
BMKG menjelaskan hujan lebat di Jabodetabek meski musim kemarau. Penyebabnya adalah bulan Mei yang masih dalam masa peralihan dan pengaruh bibit siklon 92S.
Presiden Prabowo dan Perdana Menteri Malaysia Dato' Seri Anwar sepakat untuk bekerja sama dalam pengelolaan Blok Ambalat yang berlokasi di Laut Sulawesi.