Mendes PDT Yandri Susanto menegaskan peran Apdesi Merah Putih dalam pembangunan desa. Ia dorong optimalisasi Desa Tematik untuk program Makan Bergizi Gratis.
Badan Gizi Nasional melakukan sidak ke SPPG Mampang 1 Depok setelah menu MBG viral. Evaluasi menu dilakukan untuk memastikan kecukupan gizi dan standar.