Kecelakaan tragis di Gresik merenggut nyawa pelajar 15 tahun, Duta Feliciano. Dia dilindas truk tangki yang melarikan diri saat dibonceng ibunya mau daftar SMA.
Sepuluh siswa SD di Bombana, Sultra mengalami muntah-muntah usai menyantap menu Makan Bergizi Gratis (MBG). Diduga ada 53 paket MBG yang dalam kondisi basi.
Hasil autopsi terhadap jasad wanita bernama Juliana Lumban Toruan (27) diperkirakan korban telah tewas sekita 2-3 hari lalu. Korban diketahui dibunuh pacarnya.
Keluarga korban hilang kebakaran Glodok Plaza menceritakan sepupunya pamit jalan-jalan usai ujian pramugari. Saat ini keluarga masih mencari keberadaan korban.