Ole Romeny menjebol gawang Bahrain di babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. Aksi striker Timnas Indonesia itu masuk nominasi gol favorit.
Timnas Indonesia Putri kalah 0-2 dari Pakistan pada laga kedua Kualifikasi Piala Asia Putri 2026. Pelatih Satoru Mochizuki tak menganggap rotasi jadi penyebab.