detikInet
Kominfo Uji Publik Aturan eSIM, Apa Kata Operator Seluler?
Kementerian Kominfo tengah uji publik implementasi Embedded Subscriber Identity Module (eSIM) di Indonesia. Bagaimana tanggapan operator seluler?
Selasa, 06 Jun 2023 18:45 WIB







































