Menteri ESDM Bahlil Lahadalia melayat Arif Budimanta di TPU Layur. Arif, ekonom dan politikus, berpulang pada usia 57 tahun. Bahlil ikut mengangkat keranda.
Mantan CEO PSM Makassar, Munafri 'Appi' Arifuddin, berharap Bernardo Tavares tetap bertahan sebagai pelatih meski mengundurkan diri karena masalah gaji.
Prabowo menegaskan dukungan Indonesia terhadap PBB dalam pidatonya di Sidang Umum ke-80. Ia menekankan pentingnya organisasi internasional untuk keamanan dunia.