Joe Biden mengumumkan keadaan darurat di negara bagian Vermont, setelah hujan deras memicu banjir hingga memaksa puluhan warga dievakuasi dengan perahu.
Upaya perbaikan jalan dikebut Pemprov Jabar di tahun 2023 ini. Dari 2.362 kilometer jalan provinsi di Jabar saat ini, 393 kilometer di antaranya kondisi mulus.
Dalam menyambut tahun ajaran baru, guru bisa mengajak ortu ikut terlibat dalam proses belajar mengajar. Tips dari pendidik asal Sintang ini bisa diterapkan.
Fosil Manusia Jawa hangat diperbincangkan lantaran tak kunjung dikembalikan Belanda. Fosil yang ditemukan di Sangiran itu rupanya masih menyimpan misteri.