Tiga proyek Wali Kota Medan Bobby Nasution digugat ke pengadilan, mulai dari revitalisasi gedung Warenhuis, Lapangan Merdeka dan underpass di Jalan Juanda.
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo melakukan rotasi di internal Polri. Perombakan ini juga terjadi di Polda Lampung, kabid humas hingga 5 kapolres dimutasi.